19 Maret 2024

Seiring dengan adanya perkembangan dunia digital, cara menonton TV pun bisa dilakukan semakin mudah. Jika beberapa tahun ke belakangan, anda hanya bisa menonton melalui televise yang sudah terpasang di rumah, maka keberadaan aplikasi nonton TV akan memberikan pengalaman yang berbeda untuk anda.

Hanya berbekal smartphone saja, anda sudah bisa menonton TV dengan puas dan dapat dilakukan dimanapun. Tidak hanya channel Indonesia saja, tetapi anda juga bisa menonton channel TV luar negeri. Tentunya keberadaan aplikasi ini sangat cocok buat anda yang tidak ingin melewatkan acara-acara kesayangan anda tersebut.

Aplikasi Nonton TV di Smartphone

Untuk anda yang sedang mencari pilihan aplikasi apa sajakah yang bisa digunakan untuk menonton TV, berikut ini pilihan aplikasinya.

1. Vidio

Buat yang gemar menonton Film maupun k-drama, tentu sudah tidak asing dengan aplikasi nonton TV yang satu ini bukan? aplikasi ini merupakan aplikasi buatan para pemuda Indonesia dimana menjadi kebanggaaan tersendiri. Melalui Vidio inilah, anda bisa menemukan adanya berbagai macam channel local yang bisa dinikmati kapanpun dan dimanapun.

2. Mivo

Di urutan kedua ada aplikasi bernama Mivo ini. Aplikasi ini pun tidak hanya akan memberikan kesempatan bagi pengguna untuk menonton siara di dalam negeri saja, tetapi juga siara internasional. Adapun jumlah channel yang tersedia didalam Mivo lebih dari 50 buah channel. Tentu anda bisa menentukan sendiri manakah pilihanmu.

3. Maxstream

Buat anda yang merupakan pengguna Telkom, anda pasti juga sudah tidak asing lagi dengan aplikasi Maxstrem ini bukan? aplikasi inipun ternyata menawarkan tampilan interface yang cukup familiar dengan Netflix maupun semacamnya sehingga para pengguna pun dijamin akan betah berada didalamnya.

4. Mobdro

Aplikasi TV ini bisa anda unduh secara gratis. Mobdro sangat cocok buat anda yang ingin focus untuk melihat tayangan TV luar negeri. Didalamnya, anda juga akan menemukan berbagai macam pilihan channel luar negeri yang cukup terkemuka yakni CNN, HBO, CBS, ABC dan masih banyak lagi.

Kini menonton TV sudah bisa dilakukan secara online dengan menggunakan aplikasi nonton TV. Dengan aplikasi inilah, anda bisa menonton TV kapanpun dan dimanapun dengan mudah dan praktis.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *